Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Calon Anggota Panwaslu Kecamatan di Kabupaten Aceh Barat Tahun 2022
|

Berdasarkan ketentuan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2019. Setelah melakukan seleksi administrasi calon anggota Panwaslu Kecamatan, berikut ini nama-nama calon anggota Panwaslu Kecamatan yang Dinyatakan lulus seleksi administrasi:
Kecamatan
- Arongan Lambalek
- Bubon
- Johan Pahlawan
- Kaway XVI
- Meureubo
- Pante Ceureumen
- Panton Reu
- Samatiga
- Sungai Mas
- Woyla
- Woyla Barat
- Woyla Timur
Keterangan :
- Kepada seluruh peserta diharapkan untuk hadir 1 (satu) jam sebelum pelaksanaan ujian di mulai;
- Tempat Ujian CAT di SMA Negeri 1 Meulaboh
- Membawa alat tulis pulpen/pensil
- Menggunakan pakaian :
- Laki-laki memakai baju kemeja putih dan celana hitam;
- Perempuan memakai baju putih, rok hitam dan jilbab hitam;
- Diwajibkan memakai sepatu
- Memakai masker
Masyarakat dapat memberikan tanggapan dan masukan terhadap calon anggota Panwaslu Kecamatan yang lulus administrasi sejak tanggal 12 s/d 18 Oktober 2022 yang ditujukan kepada Pokja Pembentukan Panwaslu Kecamatan di sekretariat Bawaslu Kabupaten Aceh Barat Jl. Sentosa No. 40 A Desa Drien Rampak Kecamatan Johan Pahlawan.
Pengambilan nomor ujian dapat diambil pada hari Rabu-Kamis 12/13 Oktober 2022
* Pengambilan Nomor ujian tidak bisa diwakilkan.